Teatrikal "BUDAYA WABAH" oleh PK IPNU IPPNU MA. Ma'arif Ambulu
Document gebyar seni Porseni PK IPNU IPPNU MA. Ma'arif Ambulu 09/10/2021. |
Pimpinan Komisariat IPNU IPPNU MA. Ma'arif Ambulu menampilkan Teatrikal dengan judul "BUDAYA WABAH" pada Event PORSENI PAC IPNU IPPNU Ambulu Tahun 2021. Teatrikal ini merupakan wujud keresahan yang muncul sebab adanya Budaya yang merebak dimasyarakat tentang keberadaan Patung/Boneka yang menyerupai manusia yang ditempatkan di depan rumah, dengan tujuan untuk menepis penyakit maupun Corona.
Pada kenyataanya meski masyarakat sudah dihimbau untuk tidak memasang patung oleh beberapa Tokoh masyarakat yang di sampaikan melalui pengeras suara di beberapa masjid, namun masyarakat masih banyak yang tidak mengindahkan.
"Kami selaku Pelajar NU, mempersembahkan teatrikal ini untuk sarana dakwah kami kepada masyarakat dalam menepis budaya tersebut". "ujar M. Irfan Aminullah selaku Pembina PK IPNU IPPNU MA. Ma'arif Ambulu"
Simak video selengkapnya pada link dibawah iniTags : Karya Siswa Kegiatan Madrasah PK IPNU IPPNU
MA Ma'arif Ambulu
Trilogi Pendidikan
- " Ing ngarso sang Tulodo " ( Di depan memberi Contoh )
- " Ing Madyo Mangun Karso " ( Di tengah Memberi Bimbingan )
- " Tut Wuri Handayani " (Di belakang Memberi Dorongan )
- : MA. Ma'arif Ambulu
- : 01 Juli 1979
- : Jl. KH. Hasyim Asy'ari No. 02 Ambulu Jember 68172
- : aliyahmaarifambulu@gmail.com
- : (0336) 881545
Posting Komentar